Cegah Sebaran Covid-19, Tribunnews dan Cardinal Donasikan Masker ke Polres Jakarta Utara

Perusahaan Garmen Cardinal berkomitmen membantu pemerintah dalam memutus mata rantai virus corona melalui gerakan Kita Jaga Indonesia dengan memakai masker. Sebanyak 1.500 masker kain disalurkan kepada Polres Metro Jakarta Utara guna membantu personel kepolisian di wilayah Jakarta Utara dalam mencegah penyebaran covid 19. Melainkan, sudah ada bantuan 45.000 masker kain […]

Continue Reading

Update Corona Global, 19 April 2020: 2,3 Juta Orang Terinfeksi, Tambahan Kasus Tertinggi di Meksiko

Inilah update terbaru kasus wabah virus corona (Covid 19) global per Minggu (19/4/2020) pukul 14.15 WIB. Mengutip dari laman worldometers.info, dilaporkan kini 2.333.240 orang di dunia terinfeksi virus yang diduga berasal dari China ini. Artinya, ada tambahan sebanyak 1.284 kasus dari laporan sebelumnya, Minggu (19/4/2020) pukul 11.53 WIB. Adapun angka […]

Continue Reading